Keluarga Choky Sitohang saat ini tengah menikmati liburan ke China. Mereka pun memilih jalan-jalan di Beijing dari pagi sampai malam hari. Mengunjungi beberapa tempat yang indah di Beijing.
Choky dan istri mengenalkan kepada anak-anak mereka berbagai tempat yang menarik dan indah di Beijing. Seharian mereka berkeliling kota dan terlihat senang meski harus menahan udara yang dingin.
Keluarga Choky Sitohang Jalan-jalan di Beijing
