Keluarga Ernest Prakasa menikmati liburan awal tahunnya di Jepang. Kali ini mereka mengunjungi Pulau Hokkaido yang dikenal karena banyak tempat bermain salju. Ernest mengajak istri dan kedua buah hatinya berlibur di daerah Tomamu, Shimukappu, Hokkaido.
Ernest Prakasa dan keluarga benar-benar menikmati waktu bermain salju di sini. Pemandangan yang indah dan suasana yang tenang membuat mereka menikmati momen liburan kali ini. Yuk, intip keseruan keluarga Ernest Prakasa main salju di Hokkaido!
