Rafael Tan baru saja curhat mengenai kejadian tak mengenakkan menimpa dirinya. Ia baru saja kehilangan barang yang disimpan di rumahnya karena diambil oleh orang tak dikenal.
Dalam unggahan terbaru, eks member Smash ini membagikan rekaman CCTV berisi detik-detik maling mengambil barang di halaman rumahnya. Rafael pun kini tengah mencari pria tersebut.