Musik memiliki kekuatan besar terhadap emosi manusia. Ketika sedang merasa patah semangat, musik dapat berfungsi sebagai penghibur sekaligus penyemangat. Terkadang musik dapat menjadi motivasi bagi seseorang untuk bangkit kembali. Tidak heran jika banyak musisi yang menciptakan lagu berlirik inspiratif.
Teruntuk kamu yang sedang merasa putus asa atau sedang mengalami kesulitan yang besar, berikut ini terdapat rekomendasi tujuh lagu tentang harapan yang akan membangkitkan semangatmu.