Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
Still cut film Wicked: For Good
Still cut film Wicked: For Good (dok. Universal Pictures/Wicked: For Good)

Setelah dinantikan, akhirnya film Wicked: For Good tayang di Indonesia. Film yang dibintangi Ariana Grande sebagai Glinda, dan Cynthia Erivo sebagai Elphaba ini merupakan kelanjutan kisah dari film Wicked (2024).

Menariknya, Cynthia gak hanya sekadar berakting saja, tapi juga sempat membawakan lagu "No Place Like Home". Kalau mau tahu arti lengkapnya, simak dulu makna dan lirik "No Place Like Home" dari Cynthia Erivo di bawah ini, ya!

1. Lirik lagu No Place Like Home - Cynthia Erivo

Why do I love this place
That's never loved me?
A place that seems to be devolving
And even wanting to?
But Oz is more than just a place
It's a promise, an idea
And I want to help make it come true

Why should a land have so much meaning
When dark times befall it?
It's only land, made of dirt and rock and loam
It's just a place that's familiar
And 'home''s just what we call it
But there's no place like home
Don't we all know
There's no place like home?

When you feel you can't fight anymore
Just tell yourself
There's no place like home
When you feel it's not worth fighting for
Compel yourself
Because there's no place like home

When you want to leave
Discouraged and resigned
That's what they want you to do
But think how you will grieve
For all you leave behind
Oz belongs to you too

Those who would take it from you
Spout a lie to sell yourself
You go their way or go
It's them we'll be defeating
If we keep on repeating
"There's no place like home"
There's no place like home
There's no place like home

If we just keep fighting for it
We will win back and restore it
There's no place like home

2. Makna lagu No Place Like Home - Cynthia Erivo

Still cut film Wicked: For Good (dok. Universal Pictures/Wicked: For Good)

Bisa dibilang, "No Place Like Home" merupakan lagu yang tak kalah penting bagi Elphaba untuk meluapkan perasaannya. Lewat lagu itu, Elphaba mempertanyakan mengapa ia harus mencintai Oz, padahal tempat tersebut tidak pernah mencintainya.

Frasa 'No Place Like Home' pun seolah menjadi ungkapan jujur dari Elphaba bahwa ia tetap menganggap Oz seperti rumahnya sendiri dan bahkan tidak ada yang bisa menggantikan. Selain itu, lagu ini juga menjadi slogan dari Elphaba agar hewan-hewan Oz harus tetap bertahan dan tidak meninggalkan tanah mereka sendiri.

3. No Place Like Home masuk dalam album soundtrack film Wicked: For Good

Still cut film Wicked: For Good (dok. Universal Pictures/Wicked: For Good)

"No Place Like Home" merupakan salah satu dari dua lagu baru yang ditulis Stephen Schwartz untuk film Wicked: For Good. Adapun lagu baru lainnya berjudul "The Girl in the Bubble" yang dinyanyikan Ariana Grande.

Kabar baiknya, lagu ini sekarang sudah masuk dalam album Wicked: For Good - The Soundtrack dan sudah bisa di dengarkan di seluruh digital streaming platform mulai 21 November 2025. Bagi penggemar Wicked, apakah lagu ini bakal jadi favoritmu?

Editorial Team