Beberapa tahun yang lalu, dunia hiburan Indonesia sempat mengalami masa keemasan girlband dan boyband. Ada begitu banyak grup yang lahir dan mencuri perhatian penggemar, salah satunya adalah girlband Princess.
Princess adalah grup yang terdiri dari lima orang wanita menawan, salah satunya Rachel Octavia. Sayangnya Rachel memilih meninggalkan Princess, pada tahun 2013 karena harus menyelesaikan studi S2.
Rachel kemudian menikah pada 3 Oktober 2014 dan sudah dikaruniai seorang putri imut. Intip yuk 10 potret Rachel saat momong anak berikut ini!
