Artis Marissa Nasution telah beberapa lama memutuskan untuk tinggal di Singapura bersama suami dan kedua anaknya. Tinggal di Negeri Singa, Marissa dan kedua anaknya tidak melewatkan kesempatan menghadiri gala premiere film Wicked yang di gelar di Universal Studios Singapore (USS) pada Kamis (13/11/2025).
Kedua putri Marissa Nasution, Allie dan Olivia sangat senang berjumpa Ariana Grande dan pemain lain yang membintangi film Wicked tersebut. Undangan kesempatan yang sangat berharga bagi keluarga Marissa bisa nonton Wicked sebelum penayangannya pada 20 November 2025 nanti. Senang banget!
