Desta dan Natasha Rizky kembali terlihat bersama. Kali ini, keduanya kompak merayakan ulang tahun anak kedua mereka, Miskha Arrawfa Najma yang ke-8.
Desta dan Caca memilih menggelar acara ultah Miskha ini secara sederhana di sekolah dengan tiup lilin dan makan bersama.
