Kepergian Titiek Puspa menyisakan duka mendalam bagi para sahabat dan penggemarnya. Salah satunya adalah Inul Daratista yang memiliki kedekatan khusus dengan almarhumah.
Lewat Instagram, Inul membagikan momen-momen haru saat terakhir menemani Titiek Puspa yang tengah berjuang melawan sakit. Berikut adalah informasi selengkapnya!