Jessica Iskandar begitu menikmati waktu berlibur bersama keluarga tercinta di Amerika. Ia pun membagikan momen jalan-jalan di San Fransisco dengan keluarga. Jessica dan keluarga mengunjungi beberapa tempat populer di San Fransisco.
Anak-anak Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag pun terlihat begitu senang. Mereka bisa mengunjungi tempat yang baru pertama kali dikunjungi.
