Karina Nadila belum lama ini menikmati liburan di Yogyakarta. Bersama keluarga tercinta ia mengunjungi salah satu tempat wisata yang sangat populer di Yogyakarta. Karina mengajak keluarga ke Taman Sari yang merupakan situs bersejarah yang ada di Yogyakarta.
Karina dan keluarga berkeliling di sekitar kolam bekas pemandian bagi keluarga kerajaan. Anak pertama Karina Nadila pun terlihat senang bisa diajak berkeliling di Taman Sari ini.
