Kabar bahagia datang dari pasangan YouTuber Gita dan Daffa. Pada Kamis (30/1), keduanya mengumumkan jika Gita tengah hamil muda.
Pada Sabtu (8/2), Daffa dan Gita kembali mengumumkan kabar bahagia tersebut di Instagram pribadi masing-masing. Ini dia 10 potret romantis Daffa dan Gita sejak awal menjalin hubungan hingga umumkan kehamilan pertama mereka!
