Terpaut usia tujuh tahun tak menjadi penghalang persahabatan dua penyanyi Indonesia, Bunga Citra Lestari, atau yang akrab dipanggil BCL, dan Vidi Aldiano. Keduannya kerap tampil akrab di berbagai kesempatan.
BCL dan Vidi juga jarang absen di acara ulang tahun masing-masing. Nah, berikut potret kedekatan mereka: