JKT48 kembali memberlakukan sistem tim seperti sebelumnya. Namun kali ini mereka menyajikan konsep yang berbeda lewat Team Love, Team Dream, dan Team Passion. Kira-kira kamu cocok masuk Team Love, gak?