Di awal tahun 2026, industri perfilman Indonesia masih menyala. Sejumlah karya baru terus dirilis setiap minggunya, siap bersaing dengan produksi internasional.
Begitu pula pada periode 12-18 Januari, ada total empat film Indonesia yang diluncurkan pertama kali. Kira-kira, mana yang berhasil memimpin box office, ya? Simak urutannya di bawah ini!
Catatan, peringkat berdasarkan jumlah penonton yang diambil dari CinePoint pada hari artikel ini ditulis.
