Film horor-misteri Bolong: 309 Hari Sebelum Tragedi siap meramaikan layar lebar Indonesia. Diproduksi Adhya Pictures dan Dapur Film, film ini mengusung kisah pembunuhan berantai dengan sentuhan sejarah.
Netizen semakin penasaran, usai film tersebut direncanakan tayang di International Film Festival Rotterdam 2026, dalam Program: Harbour. Simak sinopsis dan daftar pemainnya berikut ini!
