Shareefa Daanish kembali tampil dalam karya horor. Kali ini, ia akan membintangi film Lift yang digarap Randy Chans.
Film ini sudah berhasil meraih sejumlah penghargaan di ajang internasional. Teaser-nya bikin ngeri, film Lift menceritakan tentang apa, ya?
