Anak ketiga Celine Evangelista, Lucio Otthild William, baru saja berulang tahun yang ke-5. Di hari spesial sang putra, Celine menggelar acara ulang tahun ala-ala piknik.
Celine dan keluarganya merayakan tiup lilin serta makan bersama di tepi sawah. Sederhana namun penuh kesan, nih.