Nessie Judge dikenal dengan konten andalannya, yaitu NERROR yang menyajikan kisah-kisah menyeramkan hingga misteri tidak terpecahkan. Konten tersebut cukup dinanti Nerrorist, penggemar setia Nessie Judge.
Selama 8 tahun berkarya, YouTube Nessie sudah mengantongi 11,5 juta subscriber dan 2,3 ribu video. Berikut 10 video NERROR Nessie Judge yang paling banyak ditonton di YouTube. Simak daftarnya!
