Jumbo berhasil menjadi film animasi terlaris sepanjang masa di Indonesia. Selain ceritanya yang heartwarming dan relatable, ada satu hal lagi yang menarik untuk dibahas, yaitu makna warna baju Don di film Jumbo.
Setiap baju Don ternyata punya filosofi yang berhubungan sama karakternya, lho. Setelah dikulik, setiap warna bajunya bisa punya makna khusus yang unik.
Penasaran dengan makna warna baju Don? Baca artikel ini untuk tahu jawabannya!