Meski umumnya sering dipakai untuk mempertajam penglihatan, kacamata dewasa ini bisa digunakan juga untuk gaya-gayaan. Bikin penampilan makin menawan, orang yang berkacamata memang punya pesona luar biasa yang bikin kepincut.
Terkesan misterius, berikut ini beberapa meme orang berkacamata yang selalu pancing rasa penasaran. Ehm, ada yang bikin ngakak juga, lho.