Senku adalah karakter utama dalam serial Dr. Stone. Karakter ini dikenal karena otaknya yang pintar dan cerdas. Walau begitu, Senku tetap saja menjadi target utama jika sudah membahas meme yang bertemakan Dr. Stone.
Meme "berotak Senku" sepertinya sudah sering kamu lihat di lini masa internet. Namun, kali ini, kamu bakal melihat meme Senku yang berbeda dari yang lain. Penasaran sekocak apa meme-meme Senku ini? Intip sampai selesai, yuk.