TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Jawaban Polos Anak SD di Kertas Soal, Idenya di Luar Nalar!

Bacanya dijamin bikin ngakak

jawaban polos anak SD (x.com/flowryy12)

Anak kecil dikenal memiliki tingkah dan pemikiran yang polos. Seperti halnya saat mereka tengah mengerjakan soal ujian. Dituntut untuk berpikir dan memberikan jawaban yang tepat, beberapa murid di bawah ini malah menjawab dengan polos namun mengundang tawa.

Para orang dewasa yang melihat jawaban tersebut pasti akan terhibur dan tertawa. Biar gak penasaran, berikut ini deretan potret jawaban polos anak SD yang lucu dan menggemaskan.

1. Jawaban ini gak sepenuhnya salah juga, sih, tapi mau dibilang benar juga gimana ya, dik ...

jawaban polos anak SD (x.com/DHerawanti)

2. Daripada menulis jawaban secara asal-asalan, adik yang ini justru jujur bahwa ia gak tahu jawabannya. Jujur itu penting!

jawaban polos anak SD (x.com/kembaranjoyyi)

3. Mohon maaf, nih, sejak kapan kelinci masuk ke dalam kategori buah-buahan? Ada-ada aja kamu, dik!

jawaban polos anak SD (x.com/zororonoo)

5. Mentang-mentang orang Indonesia terkenal sarapannya banyak, adik ini malah jawab kayak gini, hehehe

jawaban polos anak SD (x.com/tuemmye)

6. Definisi menjawab sesuai instruksi, wkwkwk! Semua pertanyaan dijawab dengan kata "benar" dan "tepat"!

jawaban polos anak SD (x.com/flowryy12)

7. Padahal, "messy" yang dimaksud di sini bukan pemain bola. Bikin gemas aja, nih adik yang satu ini!

jawaban polos anak SD (x.com/watashijeno)

8. Emang anaknya kayaknya suka melompat, deh, jadi langsungn pakai dua kaki, deh!

jawaban polos anak SD (x.com/rioakbar20)

Verified Writer

Dewi Andini

living, loving, laughing

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya