Badut sejak dulu sering digunakan sebagai media penghibur anak-anak. Jasa badut paling banyak dipakai saat ada acara ulang tahun. Kostumnya yang lucu bikin anak kecil gemas melihatnya.
Tapi kalau bentuknya 'gagal' seperti pada 10 potret berikut ini, bukannya lucu malah ngeri-ngeri sedap. Penasaran seperti apa bentuknya? Yuk, dicek satu persatu!
