Bersin itu paling enak kalau gak ditahan. Namun, paling kesal ketika mau bersin, tapi malah gak bisa keluar. Rasanya kayak ada yang mengganjal gitu.
Momen saat bersin pun bisa jadi meme. Terciptalah delapan meme anime tentang bersin yang lucu dan kocak ini. Momen ketika bersinnya gagal keluar tentu masuk ke dalam daftar meme ini. Coba intip kumpulan memenya sekarang.
