Kamu pernah mendengar istilah "sentuh rumput" gak? Istilah ini bukan menuju ke arah sentuh rumput secara harfiah, ya. Namun, ini memiliki arti agar kamu lebih bergaul keluar rumah dan berinteraksi dengan sosial. Bahasa lainnya jangan di rumah mulu gitu.
Istilah sentuh rumput malah disulap jadi meme anime yang kocak. Lebih tepatnya, ini meme anime tentang rumput yang bisa dibilang agak random. Mulai dari Nezuko yang lagi potong rumput hingga Pokémon tipe rumput pun dijadiin meme. Kocak abis!
