Sikat gigi itu wajib dilakukan, ya. Kamu bisa lakukan setelah bangun tidur dan sebelum tidur. Tujuannya apa lagi kalau bukan buat gigimu biar bersih dan higienis.
Bagi kreator meme ini, sikat gigi justru jadi bahan meme yang lucu. Jadi, mereka membuat meme anime tentang sikat gigi. Peringatan untuk sikat gigi malah dijadiin meme. Mana gigi para karakter anime ini pada putih dan bagus pula. Coba intip kumpulan memenya sekarang!
