Setiap orang biasanya memiliki sebuah pengharapan di tahun yang baru. Beberapa bahkan menyusun resolusi apa-apa saja yang belum mereka capai di tahun sebelumnya, supaya harus dicapai di tahun yang akan datang.
Ritual yang sudah dilakukan sejak lama ini juga masih awet dilakukan di tahun baru 2026 ini. Bahkan, ritual bikin resolusi setiap tahun baru juga diungkapkan melalui meme-meme lucu, yang seringkali relate sama keadaan pribadi. Apakah kamu juga relate dengan meme resolusi tahun 2026 ini?
