Kreativitas memang harusnya gak bisa dibatasi. Buktinya banyak orang yang menjadikan tembok umum jadi media coret-coret.
Meski demikian, beberapa coretan ini juga ada yang berisi quote kocak, lho. Sekilas sih seperti ingin menginspiras, tapi endingnya malah bikin ngakak.