Pada paruh pertama tahun ini, ada banyak drama Korea yang menampilkan aksi balas dendam. Cara yang digunakan pun berbeda-beda. Diantaranya ada yang melakukannya dengan cara yang salah seperti melakukan pembunuhan yang tentunya melanggar hukum.
Hal itu membuat para korban berubah menjadi pelaku dan perbuatannya dianggap sama saja dengan musuhnya. Siapa saja yang melakukan hal tersebut? Simak kisah 11 karakter drakor awal 2023 di bawah ini, yuk!
