Lim Hyun Joon dan Wi Jeong Sin dalam Nice to Not Meet You awalnya digambarkan selalu bertengkar dan saling salah paham. Namun, seiring waktu, sikap Hyun Joon mulai berubah dan menunjukkan perhatian meski tetap kelihatan gak peduli. Perubahan kecil ini menjadi tanda bahwa ia mulai melihat Jeong Sin sebagai seseorang yang lebih berarti dari sebelumnya.
Momen kebersamaan yang tidak direncanakan membuat Hyun Joon perlahan menunjukkan ketertarikannya. Ia mulai peduli pada keadaan Jeong Sin dan memperhatikan hal-hal kecil tentang dirinya. Untuk lebih jelasnya yuk, simak bukti ketertarikan Lim Hyun Joon.
