Dalam drakor Can This Love Be Translated?, Joo Ho Jin (Kim Seon Ho) adalah seorang penerjemah yang menguasai banyak bahasa. Hidupnya cukup tenang karena dirinya mampu menikmati hidupnya dengan baik. Namun, semua ketenangannya perlahan terganggu setelah dirinya bertemu sosok Cha Mu Hee (Go Youn Jong).
Joo Ho Jin cukup tertarik dengan Cha Mu Hee setelah mulai mengenalnya. Namun, hubungan mereka gak berjalan baik. Seperti apa sebenarnya hubungan mereka? Berikut beberapa faktanya.
