Drama tema misteri ini akan tayang pada awal Desember 2025 dan menghadirkan aktris dan aktor populer. Kisah wanita penyihir dan seorang yang dituduh membunuh sang suami, siap bikin penggemar penasaran.
Aktris veteran Jeon Do Yeon dan manis abis Kim Go Eun akan perankan sosok yang misterius. Selain itu, aktor Park Hae Soo perankan sosok yang akan membongkar misteri tersebut. Kita intip fakta karakter pemain di drakor seru The Price of Confession, yuk!
