Drakor Our Movie mengusung genre melodrama. Maka, tak heran, ada banyak momen menyedihkan dan bikin nangis dalam drakor ini. Namun, bukan hanya premis dan plot ceritanya, momen sedih di drakor ini juga muncul karena kisah tragis para karakternya. Berikut ini tujuh karakter paling malang di drakor Our Movie.
Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
7 Karakter Paling Malang di Drakor Our Movie, Kisahnya Bikin Nangis

Jeon Yeo Bin di Our Movie (x.com/SBSNOW)
1. Lee Da Eum menderita penyakit terminal yang sama seperti mendiang ibunya. Ia pun harus melepas mimpi untuk jadi aktris
Jeon Yeo Bin di Our Movie (x.com/SBSNOW)
2. Lee Je Ha mengalami luka batin sejak kecil setelah ibunya meninggal. Kini, ia jatuh cinta pada pasien terminal yang akan meninggal
Namkoong Min di Our Movie (x.com/SBSNOW)
3. Meski sudah jadi aktris besar, Chae Seo Young tertekan setelah dipaksa melakukan nude scene di salah satu filmnya
Lee Seol di Our Movie (x.com/SBSNOW)
4. Lee Jung Hyo sudah berusaha, tapi ia tetap gagal menyembuhkan istri dan putri mereka yang menderita penyakit terminal
Kwon Hae Hyo di Our Movie (x.com/SBSNOW)
5. Karier Kim Jin Yeo di dunia film langsung hancur karena rumor palsu bahwa ia terlibat affair dengan sutradara beristri
Ye Soo Jung di Our Movie (x.com/SBSNOW)
6. Jeong Eun Ho berakhir jadi sad boy setelah cintanya ditolak meski perasannya tulus dan ia termasuk cowok green flag
Jeong Whee di Our Movie (x.com/SBSNOW)
7. Kim Jung Woo berusaha jadi pacar yang baik, tapi sang kekasih sering mengabaikannya sebab belum move on dari mantan
Seo Yi Seo di Our Movie (x.com/SBSNOW)
Ketujuh karakter di atas mengalami nasib sedih dan berbagai kemalangan dalam drakor Our Movie. Kisah sedih mereka pun bikin nangis saat nonton drakor ini. Akankah mereka bisa mendapatkan happy ending di episode terakhir nanti?
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Editorial Team
EditorKen Ameera
Follow Us