Han Hae Na (Park Gyu Young) dan Jin Seo Won (Cha Eun Woo) telah resmi jadian di A Good Day to Be a Dog. Ini pun menjadi momen yang sangat ditunggu-tunggu oleh para penonton. Terlebih, keduanya harus melalui masalah-masalah yang cukup pelik sebelum resmi bersama.
Sejumlah hal baru pun terjadi setelah momen membahagiakan tersebut berlangsung. Nah, kalau kamu penasaran, yuk, simak ketujuh situasi pasca Han Hae Na dan Jin Seo Won jadian di A Good Day to Be a Dog berikut ini.
