Jang Geon Young (Jung Woo Sung) adalah musuh utama Baek Ki Tae (Hyun Bin) di drama Made in Korea. Sejak awal, Jang Geon Young terobsesi untuk menjebloskan Baek Ki Tae ke penjara karena menjadi dalang dalam kasus pengedaran narkoba.
Masalahnya, Baek Ki Tae mendapat dukungan dari para petinggi elit negara sehingga menyulitkan Jang Geon Young untuk mengumpulkan bukti-bukti. Fatal banget, berikut tindakan gegabah Jang Geon Young di ending Made in Korea.
