Berkat EMP yang ditanam Park Jin Eon di taksi mewah, Kim Do Ki berhasil menyelamatkan diri di Taxi Driver 3 (2025) episode 14. Biasanya diomelin karena bikin barang-barang aneh, kali ini Pak Park malah dapat pujian.
Nah, selain EMP, ada beberapa alat canggih di taksi mewah yang membantu aksi-aksi Kim Do Ki selama musim ketiga, lho. Gak semua alat baru, beberapa ada yang sudah muncul sejak musim pertama.
