Baru-baru ini, Choi Hye Seon pulang kampung ke Korea Selatan usai diketahui merantau ke Inggris untuk melanjutkan studinya di Durham University. Tak hanya hang out dengan geng cewek Single's Inferno 3, dia pun terlihat datang ke pertandingan basket Lee Gwan Hee.
Tak sendiri, wanita yang juga akrab disapa Hazel tersebut tampak menonton pertandingan basket Lee Gwan Hee dengan cast Single's Inferno 3 lainnya. Bagi yang penasaran, berikut potret Choi Hye Seon perdana nonton pertandingan Lee Gwan Hee. Check this out!
