Shooting Stars merupakan salah satu drama tvN yang mengangkat tema artis. Drama tersebut bercerita tentang kehidupan orang-orang yang bekerja di agensi hiburan. Tak ketinggalan, karakter selebritas tentu muncul dalam drama tersebut seperti tokoh Gong Tae Sung (Kim Young Dae) yang digambarkan sebagai aktor populer.
Tak kalah menarik, sejumlah drama Korea lainnya juga mengusung tema yang sama dengan Shooting Stars. Drama apa saja yang dimaksud? Yuk, scrolling ke bawah!