Serial drakor Taxi Driver 3 tengah menjadi perbincangan hangat setelah merilis episode 14 terbaru (03/01/2026). Reaksi penonton terpukau melihat ending tak terduga dari episode 14 kemarin. Aktor Bae Yoo Ram (Park Jin Eon) dalam drakor ini berhasil mencuri perhatian publik sehingga membuat drakor ini menjadi viral di berbagai aplikasi seperti Tiktok, Twitter dan Instagram.
Bae Yoo Ram menjadi Supporting Actor dengan karakter baik hati dan selalu mementingkan sekelilingnya. Berikut 7 fakta peran Bae Yoo Ram sebagai sosok tak terduga.
