Sedang tayang, drakor Spirit Fingers (2025) sedang ramai diperbincangkan penggemar saat ini. Selain karena visual drakornya mirip dengan versi webtoon, drakor ini juga dibintangi banyak aktor muda berbakat.
Akting para karakter dipuji mirip banget sama versi webtoon, ternyata tiga di antara mereka berprofesi sebagai idol, lho. Berikut 3 idol KPop yang main drakor Spirit Fingers (2025).
