Joo Ho Jin (Kim Seon Ho) dan Cha Mu Hee (Go Youn Jung) menjadi pasangan utama di drakor Can This Love Be Translated?. Bertemu secara tak sengaja dan dalam situasi yang gak terduga, mereka punya latar belakang yang berbeda. Joo Ho Jin adalah seorang penerjemah yang sering keliling dunia, sedangkan Cha Mu Hee adalah seorang aktris.
Meskipun punya perbedaan yang cukup mencolok, Joo Ho Jin dan Cha Mu Hee juga punya kesamaan. Dengan adanya kesamaan itu, mereka sering merasa cocok satu sama lain. Berikut adalah beberapa kesamaan Joo Ho Jin dan Cha Mu Hee di Can This Love Be Translated?.
