Akhirnya drama IDOL I sudah masuk episode akhir. Semua kejahatan dan kasus yang awalnya sulit untuk dipecahkan akhirnya menemukan titik terang. Awal cerita pada kasus terbunuhnya salah satu member Gold Boys yang bernama Kang Woo Seong yang harus menyeret Do Ra Ik sebagai pelaku utama.
Meski perjalanan yang penuh lika-liku dan tantangan, tetapi pada akhirnya semua permasalahan terselesaikan. Apakah semua karakter mendapat ending yang bahagia? Simak terus selengkapnya, ya!
