Popularitas Kim E Jun naik berkat drama Korea Resident Playbook. Aktor kelahiran 1996 tersebut memerankan karakter Ham Dong Ho, dokter residen tahun ketiga di departemen anestesiologi Jongno Yulje Medical Center.
Setelah menayangkan episode 12 pada Minggu (18/5/2025), Kim E Jun berbagi potret dengan para pemain spin-off Hospital Playlist ini saat hari terakhir syuting. Berikut momen perpisahan Kim E Jun dengan cast Resident Playbook.