Baru-baru ini, aktris pendatang baru Jang Da Ah dipilih menjadi model merek pakaian untuk pertama kalinya setelah debut. Dikenal memiliki paras serta postur yang indah, tak heran kakak Wonyoung IVE itu bisa mendapat tawaran tersebut.
Sayangnya, meski perlahan-lahan kariernya mulai menanjak usai debut di bawah King Kong by Starship, KNetz justru menentang terpilihnya sang aktris jadi model merek pakaian Kenneth Lady, nih. Kira-kira kenapa, ya? Yuk, simak berita selengkapnya berikut ini!
