V BTS baru saja hadir sebagai bintang tamu di episode terbaru IU's Palette yang tayang pada Selasa (12/9/2023). Tak hanya tampil ceria dengan selera humor menarik, V juga memberikan fakta-fakta menarik tentang dirinya dan album terbarunya dalam acara talkshow IU tersebut.
Banyak fakta yang tidak pernah disebutkan sebelumnya oleh V di IU's Palette. Penasaran apa saja diungkapkan oleh idol dengan bakat melimpah ini? Yuk, simak faktanya!
![V BTS di IU's Palette (youtube.com/ 이지금 [IU Official])](https://image.idntimes.com/post/20230913/screenshot-2023-09-13-at-12-54-24-60-with-ep24-youtube-58fd3fc1caeb4ff5858999711a98d12d-6b82b0bf0f9667ca7f7e4cb74a5de02e.png)