Golden Disc Awards 2026 menjadi salah satu ajang penghargaan musik Korea yang paling dinanti oleh penggemar di seluruh dunia. Tahun ini, perhelatan Golden Disc Awards memasuki tahun ke-40 dengan konsep yang lebih megah serta lineup artis populer.
Oleh sebab itu, bagi penggemar penting untuk mengetahui cara nonton Golden Disc Awards 2026 secara resmi lengkap dengan jadwal acara dan lineup artis yang akan tampil. Jadi, langsung cek penjelasan lengkap dengan link streaming Golden Disc Awards 2026 di artikel ini sampai akhir, ya!
