Saat seorang idol KPop dinyatakan hiatus, maka seluruh kegiatan mereka akan berhenti sementara waktu sampai batas waktu yang tidak dapat dipastikan. Pegumuman ini kerap kali menimbulkan kekhawatiran dari para fans. Pasalnya, banyak dari idol KPop yang berakhir hengkang dari grup usai dinyatakan hiatus.
Untungnya, hal ini tidak terjadi kepada beberapa idol KPop ini. Mereka mengumumkan siap kembali untuk beraktivitas bersama grupnya pada Januari 2026 ini usai hiatus pada akhir 2025 lalu. Yuk, simak dalam artikel di bawah ini!
