Selasa (08/07/2025),VIVIZ resmi merilis full album pertamanya. Album A Montage of ( ) ini terdiri dari title track berjudul La La Love Me. Selain itu, album terbaru Eunha CS ini juga merilis delapan b-side track.
VIVIZ mendeskripsikan A Montage of ( ) sebagai perjalanan masa lalu dan penuntun perjalanan masa depan. Kesembilan lagunya gak ada yang gagal, ini dia lagu-lagu di album A Montage of ( ). Candu banget!