Belum genap satu bulan debut, NWH:I mengumumkan akan menggelar mini fan meeting dalam waktu dekat. Kabar tersebut dibagikan melalui Instagram resmi grup yang beranggotakan Maryam, Via, Alice, Nicole, Nina, Seungjoo, dan Vanesya ini.
Ada empat negara yang dikonfirmasi akan NWH:I kunjungi pada mini fan meeting pertama mereka tersebut. Selain itu, para NEW:S beruntung yang pernah membuat video cover lagu "Like a Flame" akan mendapat merchandise rahasia. Simak selengkapnya.
